Postingan

Menampilkan postingan dari April, 2017

Logo Design - Home Ideas

Gambar
Salah satu logo yang sempat saya ulik dulu adalah Home Ideas. Home Ideas ini adalah salah satu divisi retail interior dari perusahaan furniture tempat saya dulu bekerja. Tahun 2012 - 2013 dulu, divisi ini sempat ngehits banget. Ngisi di Informa Alam Sutera, ngisi juga mal di mana-mana. Saya lupa deh. Barang-barangnya adalah produk-produk ekspor tapi yang kualitasnya agak di bawah sedikit. Namun, meski standarnya di bawah QC Ekspor, tapi kualitas kalau di dalam negeri sih bolehlah diadu dengan merek-merek furniture terkenal, macam IKEA dan sebagainya. Lagipula ini buatan pengrajin lokal kan. Nggak kalah bangetlah sama IKEA, apalagi sama pabrikan-pabrikan semacam Ligna. Anyway, seperti biasa, saat mulai dilaunching, saya kebagian tugas untuk bikin brand identity. Sebelumnya, si bos sempat punya merek namanya 'De Mang Furniture'. Beliau pengin saya ngulik aja dari logo awal De Mang tersebut. Ini logo De Mang yang harus saya ulik untuk menjadi logo baru Home Ideas. Maka, saya pun m

Ini Dia 8 Situs Tempat Download Desain Freebies - dari Mockup hingga Font

Gambar
Kadang sebagai seorang desainer, apalagi yang abal-abal dan males kayak saya, kita butuh elemen-elemen desain yang siap pakai. Misalnya, mau bikin brosur rumah makan. Maka mungkin kita akan perlu gambar-gambar ornamen vector ayam goreng, minuman-minuman, cangkir kopi, papan menu, cupcakes, dan ornamen foodies lainnya. Kadang, waktunya udah mepet (pun anggaran yang enggak banyak, yang not worth waktu kita untuk desain sendiri), makanya kita butuh "penyelamat". Nah, yang kayak gini kita berarti butuh desain instan, yang bisa tinggal pakai. Atau, untuk bikin desain kaver buku, misalnya. Kita akan butuh mockup buku, untuk kemudian bisa dibikin versi 3D bukunya. Biar kelihatan aslinya buku gitu. Kan klien jadi lebih mudah membayangkan jadinya gimana. Atau, buat kaus misal. Kita butuh foto desain dengan kausnya. Tapi desain belum juga dibikin di atas kaus kan. Jadi kita akan butuh mockup. Atau mau bikin presentasi? Kita butuh template. Soalnya males juga ih bikin template, perkara

Buku Kumpulan Flashfiction: Penyihir-Penyihir di Manik Mataku

Gambar
Hai! Kali ini mau cerita sedikit soal desain kaver buku yang saya lakukan. Beberapa waktu yang lalu, saya menerbitkan buku kumpulan flashfiction secara mandiri atau indie melalui Stiletto Indie Book. Karena merupakan buku mandiri, maka ya semua-muanya mesti dikerjakan sendiri, termasuk desain kaver. Kebetulan memang konsep buku tersebut adalah memang menyatukan antara flashfiction dan sketsa surreal, seperti yang sering saya lakukan di akun Instagram saya. So, first I came up with this sketch. Kok interpretasinya ke situ ya? Ya antara penyihir dan manik mata, jadi entah gimana, kok ya sketsanya ke situ. Hahaha. Sketsa tersebut saya retouch lagi dengan Photoshop. Saya crop, buang background dan kemudian saya lakukan color overlay. Bayangan saya memang nuansa desainnya akan ke merah dan hitam. So, saya membuat artwork untuk kaver ini dengan suasana merah yang cenderung gelap. Saat saya mencari background yang cocok, saya menemukan artwork ini di Deviantart, oleh havocpwn. Saya mengirimka

Tutorial Photoshop: Membuat Foto Sephia

Gambar
Selain hitam putih, foto-foto yang dibuat pada jaman dulu sering kali hanya terdiri atas 1 warna. Contoh yang umum adalah foto berwarna sephia yang didominasi oleh warna cokelat. Warna kecokelatan ini bisa memberi kesan kuno dan elegan pada sebuah foto. Dengan Photoshop, sephia dapat dibuat dengan mudah. Caranya? Gampil! :D Cara membuat foto sephia dengan Photoshop 1. Buka file image atau foto yang ingin diubah menjadi sephia. Di sini ada foto ini. Seperti biasa ini hasil comotan udah lama banget. 2. Coba cek di bagian image title atau judul gambar di dalam kurung. Dilihat apakah di situ ada tulisan RGB, ataukah CMYK? Kalau sudah RGB, berarti sudah bisa langsung diubah menjadi sephia. Kalau belum, ubahlah dulu mode color nya ke RGB. Caranya, di bagian menu  bar, pilih [Image] - [Mode] - [RGB] Seperti ini. 3. Lalu ke menu bar lagi, pilih [Image] - [Adjustments] - [Channel Mixer] 4. Pada kotak Output Channel, pilih [Red]. Di bagian Source Channel nya ketikkan nilainya berturut-turut 30 ,
kuningantech
Halloo/
Cuma Seseorang Yang Sedang Mencoba SEO